Tugu Binokasih Sumedang

Tugu Binokasih Sumedang adalah sebuah monumen selamat datang ke Kota Sumedang dari arah Bandung.

Apa yang Harus Dilakukan di Malam Nisfu Syaban?

 Sumedang - Sebentar lagi, umat Islam akan bertemu dengan malam Nisfu Syaban. Malam ini dianggap sebagai salah satu waktu paling istimewa dalam Islam.Lantas, di malam Nisfu Syaban, apa saja yang harus dilakukan?Nisfu Syaban sendiri terjadi pada setiap tanggal 15 di bulan Syaban dalam kalender Hijriah. Di tahun ini, Nisfu Syaban jatuh pada Sabtu (24/2) yakni nanti malam.Berikut beberapa hal yang bisa dilakukan di malam Nisfu Syaban, merangkum...

BREAKING NEWS, Angin Puting Beliung Terjang Wilayah Jatinangor saat Sumedang Diguyur Hujan Deras

 SUMEDANG - Hujan deras mengguyur kawasan Sumedang bagian Barat, Rabu (21/2/2024). Selain sangat deras, hujan disertai pula petir yang menggelegar setiap satu menit.Dari pantauan TribunJabar.id dari Cintamulya, Jatinangor, Kabupaten Sumedang, angin puting beliung bergerak dari barat ke timur.Belum terlaporkan ada kerusakan akibat angin tersebut. Hujan berlangsung sangat deras dan tanpa aba-aba. Hujan dimulai sekitar pukul 15.30.Badan Metereologi,...

Takdir Mubram: Pengertian, Dalil, Contoh, dan Perbedaannya dengan Takdir Muallaq

 Sumedang - Percaya kepada takdir atau qadar adalah salah satu dari enam rukun iman. Rukun iman adalah prinsip-prinsip dasar yang harus dipercayai oleh setiap Muslim.Dalam ajaran agama Islam, Allah SWT menetapkan dua jenis takdir kepada makhluk-Nya. Takdir mubram dan takdir muallaq.Percaya kepada takdir merupakan pengakuan bahwa segala sesuatu, baik yang baik maupun yang buruk, telah ditentukan oleh Allah SWT. Manusia harus menerimanya dengan...

5 Rekomendasi Wisata Kuliner Sate Terlaris di Sumedang, Dijamin Bakal Ketagihan!

 KABAR SUMEDANG - Berbicara soal wisata kuliner, rasanya tak lengkap bila belum mencicipi sate khas di daerah yang dikunjungi. Pasalnya, hampir setiap daerah di Indonesia, pasti memiliki kuliner sate khas masing-masing. Seperti di wilayah Kabupaten Sumedang, Provinsi Jawa Barat. Daerah yang telah menyatakan diri sebagai kabupaten pariwisata ini, memiliki banyak sekali wisata kuliner yang menyajikan makanan jenis sate.Setiap pedagang sate di...

Sejarah Kesenian Kuda Renggong, Udah Tahu Belum Kesenian Asal Mana?

 Sumedang - Pada zaman dahulu, kuda bukan hanya dijadikan sebagai alat transportasi atau untuk keperluan perang, tetapi juga menjadi bagian penting dalam kehidupan sehari-hari masyarakat.Sejarah Kesenian Kuda RenggongDi bawah pemerintahan Bupati Soerja Atmaja, yang lebih dikenal dengan nama Pangeran Mekah, perkembangan kuda semakin pesat karena beliau selalu memilih bibit unggul untuk dikembangkan. Namun, sejarah kuda renggong, sebuah...

Dampak Jika Anda Makan Telur Setiap Hari

 Sumedang - Telur merupakan makanan yang kaya akan vitamin, mineral, dan protein berkualitas tinggi, serta sumber makanan padat nutrisi. Beberapa orang mungkin mengalami akibat buruk jika sering mengonsumsinya, tapi masing-masing mungkin memberikan respons yang berbeda dan tidak semua orang akan mendapatkan hasil yang sama. Berikut ini adalah beberapa dampak buruk dari konsumsi telur setiap hari: 1.  Mungkin meningkatkan kolesterol Makan banyak...

Materi: "Leadership: Building Strong Foundations" Utk LDKS OSIS SMPN 3 CIMALAKA

I. PendahuluanA. Sambutan Selamat pagi, seluruh peserta LDKS OSIS SMP Negeri 3 Cimalaka yang tercinta! Terima kasih sudah hadir dan berpartisipasi dalam kegiatan ini. Hari ini, kita akan membahas topik yang sangat penting dalam membentuk karakter dan kepemimpinan, yaitu "Leadership" atau kepemimpinan.B. Mengapa Leadership Penting?Kepemimpinan membentuk karakter dan membantu kita tumbuh sebagai individu yang tangguh. Memiliki pemimpin yang baik...

Asap Misterius Keluar dari Balik Lantai Rumah Warga Sumedang

Sumedang - Warga di Lingkungan Malangbong, Kelurahan Regol Wetan, Kecamatan Sumedang Selatan dikagetkan dengan adanya fenomena aneh di rumahnya. Pasalnya, lantai rumahnya tiba-tiba mengeluarkan kepulan asap putih.Rumah tersebut diketahui milik Mak Ikah (68). Pantauan detikJabar di lokasi pada Senin (5/2/2024) siang, bagian dari lantai rumah Mak Ikah yang sebelumnya sempat mengeluarkan asap, kini sudah tidak lagi tampak ada kepulan asap. Namun, suhu...

Tanah Longsor di Sukasari Sumedang, Tanaman Padi yang Baru Berusia Sebulan Hancur

 SUMEDANG - Bencana longsor terjadi di Desa Nanggerang, Kecamatan Sukasari, Kabupaten Sumedang, Sabtu (3/2/2024) sore. Seperti yang dilansir oleh TribunJabar.id, longsor itu terjadi di area persawahan yang polanya terasering. Bagian atas terasering itu ambrol dengan material longsor yang luas. Akibat bencana ini, dapat dipastikan petani padi di Kampung Babakan, Desa Nanggerang, Kecamatan Sukasari, Kabupaten Sumedang, itu merugi. Penyebabnya,...

Rilis SKB Netralitas, ASN Harus Netral dalam Pemilu 2024

 Sumedang - Pemilihan Umum dan Pemilihan Kepala Daerah serentak di tahun 2024 sudah semakin dekat. Untuk menjamin terjaganya netralitas aparatur sipil negara (ASN), pemerintah menerbitkan Surat Keputusan Bersama tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Netralitas Pegawai ASN dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Pemilihan.Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas bersama dengan Menteri...